desy92.wordpress.com
Waspadai Sindrom Herod | Desy92's Blog
https://desy92.wordpress.com/2010/01/07/waspadai-sindrom-herod
January 7, 2010. 8212; desy92 @ 4:15 am. Herodes. Nama yang tidak asing lagi dalam kisah Natal, yang tersurat dalam empat kitab Injil, yang juga turut mewarnai berbagai perayaan Natal di seantero umat Kristiani di dunia. Dan sejarahpun mencatat sosok dirinya yang begitu haus akan kekuasaan, yang merongrong raja orang Yahudi yang kala itu berusia 68 tahun saat kelahiran Yesus Kristus itu, untuk bersikap bengis. Di kemudian hari, para buah hatinya pun tega dihabisnya. Lagi-lagi atas nama kekuasaan, Her...
desy92.wordpress.com
Desy92's Blog | Just another WordPress.com weblog | Page 2
https://desy92.wordpress.com/page/2
January 7, 2010. 8212; desy92 @ 4:15 am. Herodes. Nama yang tidak asing lagi dalam kisah Natal, yang tersurat dalam empat kitab Injil, yang juga turut mewarnai berbagai perayaan Natal di seantero umat Kristiani di dunia. Dan sejarahpun mencatat sosok dirinya yang begitu haus akan kekuasaan, yang merongrong raja orang Yahudi yang kala itu berusia 68 tahun saat kelahiran Yesus Kristus itu, untuk bersikap bengis. Di kemudian hari, para buah hatinya pun tega dihabisnya. Lagi-lagi atas nama kekuasaan, Her...
desy92.wordpress.com
SUMPAH POCONG DISEKOLAH | Desy92's Blog
https://desy92.wordpress.com/2010/01/21/sumpah-pocong-disekolah
January 21, 2010. 8212; desy92 @ 3:34 am. Film horor memang menempati posisi unik di negeri ini. Kendati dihitung-hitung usianya baru 37 tahun (sejak film horor pertama di tanah air yang bertajuk. Dibesut oleh sutradara M Sharieffudin di tahun 1971), ternyata penontonnya tak pernah berkurang. Jika dibanding-bandingkan, mungkin lebih banyak film horor yang. Tak heran, selalu muncul produser yang awet untuk memproduksi film dari genre ini. Sumpah Pocong di Sekolah. Sejak awal, Awi memang menjanjikan sisi c...
desy92.wordpress.com
Mendag Serahkan Bantuan Komputer dan Laptop | Desy92's Blog
https://desy92.wordpress.com/2010/01/07/mendag-serahkan-bantuan-komputer-dan-laptop
January 7, 2010. Mendag Serahkan Bantuan Komputer dan Laptop. 8212; desy92 @ 4:04 am. Menteri Perdagangan Mari Elka Pangestu menyerahkan bantuan komputer dan laptop kepada Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta (6/1). Bantuan berupa 12 unit PC merek Zyrex, 12 unit monitor, dan 12 unit laptop diterima langsung oleh Rektor UIN Syarif Hidayatullah Qomaruddin Hidayat. Usai menyerahkan bantuan, dalam sambutannya Mari mengharapkan bantuan tersebut dapat menggerakkan Corporate Social Respons...
desy92.wordpress.com
MUSISI TERNAMA DI KOREA | Desy92's Blog
https://desy92.wordpress.com/2010/01/21/musisi-ternama-di-korea
January 21, 2010. MUSISI TERNAMA DI KOREA. 8212; desy92 @ 4:12 am. Jin Mo Kim, kritikus musik terkenal Korea. Bagi warga Korea yang gemar mendengarkan radio, musik yang rileks atau jazz, hampir semua mengenal tentang Jin-Mo Kim. 7 Pebruari lalu, kritikus musik terkenal ini menonton pertunjukan DPA ke-5 di Seoul. Kim mengatakan bahwa dirinya sendiri juga sering berpatisipasi dalam pertunjukan di atas panggung. Dari pandangan seorang profesional, semua aspek dalam DPA, termasuk layout panggung, musik, ...
desy92.wordpress.com
1001 KISAH TELADAN | Desy92's Blog
https://desy92.wordpress.com/2010/01/21/1001-kisah-teladan
January 21, 2010. 8212; desy92 @ 3:31 am. SYAHID SELEPAS MENGUCAPKAN SYAHADAH. Suatu ketika tatkala Rasulullah s.a.w. Sedang bersiap di medan perang Uhud, tiba-tiba terjadi hal yang tidak terduga. Seorang lelaki yang bernama Amar bin Thabit telah datang menemui Baginda s.a.w. Dia rupanya ingin masuk Islam dan akan ikut perang bersama Rasulullah s.a.w. Menyatakan dirinya akan masuk Islam malah akan ikut berperang bersama angkatan perang di bawah pimpinan Rasulullah s.a.w. Rasulullah s.a.w. Tetapi orang ra...
desy92.wordpress.com
sahabat | Desy92's Blog
https://desy92.wordpress.com/2009/11/05/hello-world
November 5, 2009. 8212; desy92 @ 3:38 am. Saya mempunyai 2 orang sahabat yang selalu bersama sejak dahulu,tetapi sekarang mereka entah dimana….karena merka sudah tidak tingal didkt rumah saya…sejak saat itu kami jarang ketemu,bahkan untuk zmz ja sudah jarang karena sudah mempunyai kesibukan masing-masing. Menasehati saya dan mengasih sepoert ke saya. 1 Comment ». Hi, this is a comment. Comment by Mr WordPress. 8212; November 5, 2009 @ 3:38 am. Feed for comments on this post. Leave a Reply Cancel reply.
desy92.wordpress.com
FILM HOROR | Desy92's Blog
https://desy92.wordpress.com/2010/01/07/film-horor
January 7, 2010. 8212; desy92 @ 4:42 am. Film Horor adalah sebuah konsep film Scary Movie Versi Indonesia yang akan mengetengahkan parodi dari beberapa film-film horor Indonesia dan film-film horor International lainnya yang telah meraih box office. Selain itu, Film Horor juga akan menyajikan parodi dari kejadian-kejadian faktual yang pernah menjadi hot issue, baik dari kalangan politikus, selebritis maupun dunia perfilman Indonesia. Film yang direkomendasikan kepada para ibu hamil, penderita sakit jantu...
desy92.wordpress.com
MILIADE$R AMERIKA MASUK ISLAM | Desy92's Blog
https://desy92.wordpress.com/2010/01/21/miliader-amerika-masuk-islam
January 21, 2010. MILIADE$R AMERIKA MASUK ISLAM. 8212; desy92 @ 3:49 am. Subhanallah, Miliader Amerika Masuk Islam. Barang siapa yang diberi petunjuk oleh Allah, maka dialah yang mendapat petunjuk . . . 8221; (QS. Al-A’raf: 178). Gambaran ayat di atas terlihat pada disi seorang miliader asal. Menurut pengakuannya, yang mengilhaminya masuk Islam adalah dorongan pribadinya yang kuat mengenal Islam. Dan setelah membaca informasi yang benar tentangnya, dia yakin bahwa Islam adalah agama yang benar. Sesampain...