aml-farm.blogspot.com
April 2014 - Green Farm
http://aml-farm.blogspot.com/2014_04_01_archive.html
Senin, 21 April 2014. SOP Jahe Organik ala SPO. Menurut Wikipedia , Jahe (Zingiber officinale) , adalah tanaman rimpang yang sangat populer seba. Posted by jhonz bysu. Kirimkan Ini lewat Email. Sabtu, 19 April 2014. Tips Naikkan Kandungan POC. Dengan perlakuan seperti dibawah ini, menurut DR. dr. Maman Nurzaman bisa menaikkan kandungan NPK . Posted by jhonz bysu. Kirimkan Ini lewat Email. Jumat, 18 April 2014. Aplikasi Perbanyakan Rotan 3 (2 liter). Posted by jhonz bysu. Kirimkan Ini lewat Email. Kirimka...
aml-farm.blogspot.com
SOP Jahe Organik ala SPO - Green Farm
http://aml-farm.blogspot.com/2014/04/sop-jahe-organik-ala-spo.html
SOP Jahe Organik ala SPO. Senin, 21 April 2014. SOP Jahe Organik ala SPO. Adalah tanaman rimpang yang sangat populer sebagai rempah-rempah dan bahan obat. Rimpangnya berbentuk jemari yang menggembung di ruas-ruas tengah. Rasa dominan pedas disebabkan senyawa keton bernama zingeron. Jahe termasuk suku Zingiberaceae (temu-temuan). Nama ilmiah jahe diberikan oleh William Roxburgh dari kata Yunani zingiberi, dari Bahasa Sanskerta, singaberi. Terdapat tiga jenis jahe yang populer di pasaran, yaitu:. Merupakan...
aml-farm.blogspot.com
Dolomit Si Kapur Pertanian - Green Farm
http://aml-farm.blogspot.com/2014/04/dolomit-si-kapur-pertanian.html
Dolomit Si Kapur Pertanian. Sabtu, 12 April 2014. Dolomit Si Kapur Pertanian. Keasaman tanah adalah kepekatan ion hidrogen yang berada dalam tanah. Bila kepekatan ion hidrogen dalam tanah tinggi, maka tanah tersebut disebut asam, dan apabila kepekatan ion hidrogen terlalu rendah maka tanah tersebut dalam kondisi basa. Dalam kondisi ini ion OH- lebih tinggi daripada H . Jenis - Jenis Kapur pertanian. Untuk tanaman kelapa sawit dosis pupuk dolomit adalah 3-5 kg/ pokok atau setara dengan 408 -680 kg/ha.
aml-farm.blogspot.com
Fermentasi Pakan Ternak Hijauan - Green Farm
http://aml-farm.blogspot.com/2013/09/fermentasi-pakan-ternak-hijauan.html
Fermentasi Pakan Ternak Hijauan. Selasa, 17 September 2013. Fermentasi Pakan Ternak Hijauan. Drum plastik kapasitas 200 Liter yang bisa ditutup sempurna. Pengaduk sepanjang tinggi drum. Pakan hijaun 85 Kg. Gaber (ampas tepung tapioka) 5 Kg. Dedak atau bekatul 10 Kg. Tetes tebu atau gula pasir secukupnya. Mikroorganisme (EM4, MOL, Mbio, Agri simba dll). Pakan hijauan dipotong kecil-kecil kurang lebih 0,5-1 Cm. Potongan pakan dicampur dengan dedak atau bekatul dan gaber. Biarkan selama 21 hari. Cara Sederh...
aml-farm.blogspot.com
Roter (Ramuan Organik Ternak) II - Green Farm
http://aml-farm.blogspot.com/2014/04/roter-ramuan-organik-ternak-ii.html
Roter (Ramuan Organik Ternak) II. Jumat, 18 April 2014. Roter (Ramuan Organik Ternak) II. Kepiting batu / pinggir pantai. Madu asli (wajib asli ya). Usus kambing/sapi (jgn dikeluarkan isinya). Air kelapa (1 butir yg masih muda). Tumbuk sampe halus kepiting batu. Cincang sampe halus Usus kambing/sapi dan isinya. Fermentasi selama 5-7 hari. Posted by jhonz bysu. Kirimkan Ini lewat Email. Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar. Langganan: Poskan Komentar (Atom). 8226; Comments RSS.
aml-farm.blogspot.com
Perbanyakan Rotan 3 - Green Farm
http://aml-farm.blogspot.com/2014/04/perbanyakan-rotan-3.html
Jumat, 18 April 2014. 2 s/d 3 sdm. Campur gula dan dedak dengan 3 liter air, kemudian rebus. (Tambahakan air agar sisa air setelah direbus jadi 3 liter). Rebus dan haluskan kentang, kemudian haluskan dengan 1 liter air. Campurkan semua bahan dalam keadaan benar-benar dingin. Campur sampai benar-benar merata. Tutup wadah dengan kain tebal. Ruang sisa wadah tidak boleh lebih dari 10%. Simpan dalam tempat teduh. Posted by jhonz bysu. Kirimkan Ini lewat Email. Langganan: Poskan Komentar (Atom).
aml-farm.blogspot.com
September 2013 - Green Farm
http://aml-farm.blogspot.com/2013_09_01_archive.html
Rabu, 18 September 2013. Media Tanam Gedebok Pisang. Batang pisang bisa menggantikan bambu dan talang air untuk berkebun sayuran, menanam jamur meran. Posted by jhonz bysu. Kirimkan Ini lewat Email. Sebenarnya yang bisa dibuat mol bukan hanya bonggol pisang saja tetapi batangnyapun bisa diguna. Posted by jhonz bysu. Kirimkan Ini lewat Email. Bambu biasanya dimanapun akan tumbuh subur, termasuk didaerah tanah yang tandus sekalipun. Dan . Posted by jhonz bysu. Kirimkan Ini lewat Email. Posted by jhonz bysu.
aml-farm.blogspot.com
Roter (Ramuan Organik Ternak) I - Green Farm
http://aml-farm.blogspot.com/2014/04/roter-ramuan-organik-ternak-i.html
Roter (Ramuan Organik Ternak) I. Kamis, 17 April 2014. Roter (Ramuan Organik Ternak) I. Pisang (pisang klutuk yang terbaik). Usus kambing/ sapi (bisa diganti usus ikan). Rumput laut/ azolla, pisang, nenas, dan kulit Jeruk di blender. Usus kambing/ sapi di cingcang (blender lebih baik). Gula merah didihkan dengan air 1 liter, biarkan sampai dingin. Campurkan semua bahan, kemudian aduk2 selama 3-5 menit. Fermentasikan selama 10-12 hari dlm wadah tertutup. Setiap 2 - 3 hari sekali dikocok selama 5 menit.
aml-farm.blogspot.com
Pupuk Cair Organik untuk Hidroponik - Green Farm
http://aml-farm.blogspot.com/2014/04/pupuk-cair-organik-untuk-hidroponik.html
Pupuk Cair Organik untuk Hidroponik. Sabtu, 12 April 2014. Pupuk Cair Organik untuk Hidroponik. Biasanya, POC hanya mengandung unsure hara mikro saja, atau mengandung juga hara makro dalam jumlah yang sangat sedikit. Membuat POC mesti menyediakan banyak bahan. Membuat POC membutuhkan waktu yang relative panjang (lama). Baunya ga terlalu enak. Bahan yang dibutuhkan banyak tersedia di sekitar. Pemberian dalam jumlah berlebih,tidak membuat tanaman mati. Mengurangi jumlah sampah rumah tangga. 100 cc/ 10 cc.
aml-farm.blogspot.com
SOP Lele Organik Panen 90 hari - Green Farm
http://aml-farm.blogspot.com/2014/04/sop-lele-organik-90-hari-panen.html
SOP Lele Organik Panen 90 hari. Minggu, 13 April 2014. SOP Lele Organik Panen 90 hari. SOP ini diambil dari Step by Step Panduan Lele organik 90 hari panen, tanpa beli pakan yang dibuat oleh DR. dr. Nurzaman atau lebih dikenal dengan nick Ayah Manjel Dech di facebook. Siapkan kolam (kolam apa saja) isi dengan air setinggi 30 cm dulu. Untuk kolam ukuran 3x4 m maka siapkan kohe sapi sebanyak 1 drum. Sambil nunggu fermentasi kohe jadi, siram kolam yg sudah diisi air dengan roter 1 liter gula 1 ons. Dua ming...
SOCIAL ENGAGEMENT