dts-voices.blogspot.com
DTS Voices: Februari 2014
http://dts-voices.blogspot.com/2014_02_01_archive.html
Senin, 17 Februari 2014. Serupa Tapi Tak Sama. Penulis: Bambang Baim Irwanto. Kalian kenal lebah dan tawon? Dua hewan kecil yang saat terbang bunyinya ngung-ngung-ngung. Banyak yang mengira lebah dan tawon itu sama. Memang sih. Sekilas mereka mirip dan mempunyai kesamaan. Tetapi ternyata, mereka punya banyak perbedaan. Bukan hanya tawon dan lebah, lho. Diunggah oleh Tim Redaksi DTS Voices pukul. Tautan ke pos ini. Kirimkan Ini lewat Email. Sabtu, 01 Februari 2014. Siapa Pengganti Pak Jenggot? 9742; Rati...
dts-voices.blogspot.com
DTS Voices: Panen Hadiah di Ultah Keempat DTS Voices
http://dts-voices.blogspot.com/2014/04/panen-hadiah-di-ultah-keempat-dts-voices.html
Selasa, 15 April 2014. Panen Hadiah di Ultah Keempat DTS Voices. 3 April 2014 lalu DTS Voices ulang tahun yang keempat. Jadi, kami mau bagi-bagi hadiah. Ayo, tunjuk tangan yang mau dapat hadiah! Nya masih jauh kok, 14 Juni. Caranya gampaaang banget. Berhubung ini ultah keempat, ada empat cara juga untuk merebut hadiah:. 1 NYE-TATUS and NGE-TWEET. Cc @raatje @dewi anggrai. HADIAH UNTUK DUA PEMENANG: Masing-masing satu album Simfoni Satwa satu eksemplar majalah Soca satu stiker Soca. 3 BLUSUKAN DI BLOG.
dts-voices.blogspot.com
DTS Voices: Maret 2014
http://dts-voices.blogspot.com/2014_03_01_archive.html
Minggu, 16 Maret 2014. 44: Dongeng Musikal di Serincil, Desa Cibunian. 160; Sabtu pagi tanggal 15 Maret, Fery dan Ratih bergabung dengan panitia Baksos Keluarga Serincil dan meluncur ke Desa Cibunian, kecamatan Pamijahan Bogor. Serincil adalah singkatan dari Sekolah Rimbawan Kecil, sebuah sekolah alam non formal yang dikelola oleh Mahasiswa IPB. Diunggah oleh Tim Redaksi DTS Voices pukul. Tautan ke pos ini. Kirimkan Ini lewat Email. BAIM Cerita Bambang Irwanto. RATIH Gelanggang Olah Rasa. 009 17 Okt...
dts-voices.blogspot.com
DTS Voices: #44: Dongeng Musikal di Serincil, Desa Cibunian
http://dts-voices.blogspot.com/2014/03/dongeng-musikal-di-serincil-desa.html
Minggu, 16 Maret 2014. 44: Dongeng Musikal di Serincil, Desa Cibunian. Sabtu pagi tanggal 15 Maret, Fery dan Ratih bergabung dengan panitia Baksos Keluarga Serincil dan meluncur ke Desa Cibunian, kecamatan Pamijahan Bogor. Serincil adalah singkatan dari Sekolah Rimbawan Kecil, sebuah sekolah alam non formal yang dikelola oleh Mahasiswa IPB. Bersama Kak Fery menyanyikan lagu-lagu anak. Bersama panitia and beberapa siswa Serincil. DTS Voices, dan membawakan lagu-lagu Lebah Giat Bekerja, Gajah, Tapir Sumate...
dts-voices.blogspot.com
DTS Voices: November 2013
http://dts-voices.blogspot.com/2013_11_01_archive.html
Sabtu, 23 November 2013. 40: Bergembira Bersama Majalah Soca di Museum Stovia. Gajah itu kaget mendengar jeritan. 160; Siang tadi Ratih. Berkumpul di kantor redaksi Majalah Soca. 160; Di sana kami disambut senyum lebar Kak Lukas Setiadi. Sang penanggung jawab majalah. Di ruang redaksi yang sejuk itu, mereka bertiga mengobrol santai tentang dunia anak, sambil minum dan mengunyah. Ratih lebih banyak diam mendengarkan karena. Dan pemandu kuis sangat penting bagi kelancaran acara. Tautan ke pos ini. Syuku...
dts-voices.blogspot.com
DTS Voices: Agustus 2013
http://dts-voices.blogspot.com/2013_08_01_archive.html
Selasa, 13 Agustus 2013. 169; 2013 Lirik: Ratih Soe Aransemen: Fachri Jamal, Fery Gustian, Ronaldi Ozan. Matikan alat listrik y. Tindakan sederhana tapi sangat berguna. Mari matikan lampu dan alat listrik lain. Hanya satu jam saja tapi sangat berguna. Kita hemat energi, tiada alasan lagi. Ayo partisipasi, yeah. Jangan pernah remehkan pentingnya penghematan. Tingkatkan kesadaran, yeah. Jadikan ini gaya hidup yang berkesinambungan. Hanya satu ini rumah kita bumi tercinta. Let’s support this earth-hour.
dts-voices.blogspot.com
DTS Voices: Nonton Yuk?
http://dts-voices.blogspot.com/p/video.html
Lumba-Lumba, suntingan Asep DTS. Junior Chef-1 suntingan Ratih DTS. Mars PBA-1 suntingan Iwok Abqary Mars PBA-2 suntingan Djokolelono. Sido suntingan Ratih DTS Monster Merah Jambu suntingan. Junior Chef suntingan Erna DTS Orang Utan suntingan Ronaldi DTS. 001 19 Juni '10: HUT Andhika dan Akira. 002 3 Juli '10: Pesta Buku Jakarta Istora. 003 4 Juli '10: Pesta Buku Jakarta Istora. 004 11 Juli '10: Pesta Buku Jakarta Istora. 005 18 Juli 2010: Gramedia Penvil. 006 24 Juli '10: Gramedia Penvil. 030 4 Nov '12 ...
dts-voices.blogspot.com
DTS Voices: Belanja Yuk?
http://dts-voices.blogspot.com/p/belanja-yuk.html
Cara pesan album lagu anak. SMS ke 0812 9400 8330 dengan format: NAMA(spasi)SS(spasi)JumlahCD(spasi)AlamatLengkap. SMS balasan berisi: konfirmasi pemesanan, jumlah total yang harus dibayar (termasuk ongkir), nomor rekening. Transfer ke nomor rekening yang sudah di-SMS. SMS balasan berisi nomor resi pengiriman dari TIKI. Harga Rp 60.000 per keping (belum termasuk ongkir). Apabila pembayaran diterima sebelum pukul 14:00 WIB, maka pengiriman akan dilakukan pada hari yang sama. Kemajuan musik indie tanah air.
dts-voices.blogspot.com
DTS Voices: Juli 2013
http://dts-voices.blogspot.com/2013_07_01_archive.html
Sabtu, 13 Juli 2013. 38: Dongeng Musikal "Pesta Seru Haru" di Mal Artha Gading. Dalam rangka mengisi rangkaian acara Animal Chocoland di Panggung Milenium Mal Artha Gading, DTS Voices kembali menampilkan dongeng musikal Pesta Seru Haru. Formasi kali ini adalah Alia pada vokal, Ronal dan Widya pada gitar, Fachri pada bass, dan Dhika pada perkusi. Pentas didukung oleh Wicak, Ratih dan Tri. Dekorasi panggung semua dilapisi. Cokelat yang harum menggoda. Di sisi kanan panggung ada replika. Tautan ke pos ini.
dts-voices.blogspot.com
DTS Voices: Januari 2014
http://dts-voices.blogspot.com/2014_01_01_archive.html
Kamis, 30 Januari 2014. 43: Akustikan di Mal FX di Antara Banjir Jakarta. Ki-ka: Dhika, Ratih, Dewi, Fachri, Fery. 160; Pada tanggal 30 Desember hingga 2 Januari 14, Wajah Bunda menyelenggarakan acara Mom and Kids Day Out. Di fx Bazaar, lantai tiga Plaza FX Sudirman. 160; DTS Voices mendapat kehormatan untuk ikut meramaikan acara ini. Kami tampil 30 Januari 14. Meskipun penonton tak sebanyak yang diperkirakan sehubungan dengan banjir ceria yang melanda Jakarta, semangat kami tak surut. Majalah Soca ju...
SOCIAL ENGAGEMENT