gkipajajaran.wordpress.com
PENGEMBANGAN PELAYANAN GEREJA DAN KINERJA PELAYAN GEREJA GKI PAJAJARAN MAGELANG melalui KANTOR dan KERUMAHTANGGAAN | GKI Pajajaran Magelang
https://gkipajajaran.wordpress.com/2009/04/16/pengembangan-pelayanan-gereja-dan-kinerja-pelayan-gereja-gki-pajajaran-magelang-melalui-kantor-dan-kerumahtanggaan
PENGEMBANGAN PELAYANAN GEREJA DAN KINERJA PELAYAN GEREJA GKI PAJAJARAN MAGELANG melalui KANTOR dan KERUMAHTANGGAAN. April 16, 2009 at 2:55 am. GKI Pajajaran Magelang merupakan gereja yang telah berusia tua (2 September 2009 berusia 75 tahun) dan anggota tercatat. 2000 orang dengan kebutuhan pelayanan yang komplek dan kegiatan yang sangat banyak. Kantor dan kerumahtanggaan pun semakin dituntun untuk dapat memberikan bantuan dan informasi yang cepat dan akurat. Pasal 10.2.a. Majelis Jemaat bert...Untuk men...
gkipajajaran.wordpress.com
April | 2009 | GKI Pajajaran Magelang
https://gkipajajaran.wordpress.com/2009/04
Archive for April, 2009. PENGEMBANGAN PELAYANAN GEREJA DAN KINERJA PELAYAN GEREJA GKI PAJAJARAN MAGELANG melalui KANTOR dan KERUMAHTANGGAAN. GKI Pajajaran Magelang merupakan gereja yang telah berusia tua (2 September 2009 berusia 75 tahun) dan anggota tercatat. 2000 orang dengan kebutuhan pelayanan yang komplek dan kegiatan yang sangat banyak. Kantor dan kerumahtanggaan pun semakin dituntun untuk dapat memberikan bantuan dan informasi yang cepat dan akurat. Fungsi dan Tugas SEKUM MJ GKI Pajajaran Magelang.
gkipajajaran.wordpress.com
March | 2009 | GKI Pajajaran Magelang
https://gkipajajaran.wordpress.com/2009/03
Archive for March, 2009. Artikel ini ditulis oleh Bp. Nindyo Sasongko. Pengerja di GKMI Kudus dan diambil dari blognya. Dengan persetujuan terlebih dahulu dari Pak Nindyo]. Terima kasih Pak Nindyo.). Bila masalah menjadi besar, dan akhirnya kita dikonfrontir, untuk membenarkan diri dan menyembunyikan diri kita (hiding), kita mengatakan bahwa kita tidak pernah mengatakan seperti itu atau kita tidak pernah menceritakan kepada orang lain. Dengan demikian, orang lain yang salah (hurling). Adalah tidak sepada...
gkipajajaran.wordpress.com
dankur | GKI Pajajaran Magelang
https://gkipajajaran.wordpress.com/author/dankuur
Artikel ini ditulis oleh Bp. Nindyo Sasongko. Pengerja di GKMI Kudus dan diambil dari blognya. Dengan persetujuan terlebih dahulu dari Pak Nindyo]. Terima kasih Pak Nindyo.). Bila masalah menjadi besar, dan akhirnya kita dikonfrontir, untuk membenarkan diri dan menyembunyikan diri kita (hiding), kita mengatakan bahwa kita tidak pernah mengatakan seperti itu atau kita tidak pernah menceritakan kepada orang lain. Dengan demikian, orang lain yang salah (hurling). Apa yang kemudian menjadi reaksi? Adalah tid...
gkipajajaran.wordpress.com
BANGGA DAPAT MEMBASUH KAKI ORANG LAIN (renungan Kamis Putih, 9 April 2009) | GKI Pajajaran Magelang
https://gkipajajaran.wordpress.com/2009/04/09/bangga-dapat-membasuh-kaki-orang-lain
BANGGA DAPAT MEMBASUH KAKI ORANG LAIN (renungan Kamis Putih, 9 April 2009). April 9, 2009 at 3:36 am. Saat akan membanyar parkir, saya sempat bertanya dengan tukang parkir itu: Mas, sudah nyontreng? Saya golput kok. katanya. Lho… kok golput? Dia menjawab: Ya… kalau ikut milih, ya tetap jadi tukang pakir, ndak milih pun tetap jadi tukang parkir, percuma aja deh. Dulu untuk milih saya dapat duit dua puluh lima ribu rupiah, sekarang ndak dapat apa-apa mas. Jadi malas, mending markir. Menjelang Paskah, Yesus...
gkipajajaran.wordpress.com
Pelatihan PowerPoint Tim Multimedia – LCD (Gel. 1) | GKI Pajajaran Magelang
https://gkipajajaran.wordpress.com/2009/03/10/pelatihan-powerpoint-tim-multimedia-lcd-gel-1
Pelatihan PowerPoint Tim Multimedia – LCD (Gel. 1). March 10, 2009 at 3:17 am. Pelatihan berjalan dengan baik, dan peserta (yang terdiri dari 10 orang) nampak antusias untuk mengikuti pelatihan ini. Bagi jemaat yang tidak mengikuti pelatihan ini namun berminat untuk mengikuti pelatihan yang sejenis, bisa menunggu pelatihan gelombang kedua selanjutnya. Berikut beberapa foto yang berhasil diambil. Entry filed under: Tim Multimedia. Leave a Reply Cancel reply. Enter your comment here. Fill in your details b...
gkipajajaran.wordpress.com
MUNDUR SAJA! | GKI Pajajaran Magelang
https://gkipajajaran.wordpress.com/2009/03/13/mundur-saja
March 13, 2009 at 12:56 am. Artikel ini ditulis oleh Bp. Nindyo Sasongko. Pengerja di GKMI Kudus dan diambil dari blognya. Dengan persetujuan terlebih dahulu dari Pak Nindyo]. Terima kasih Pak Nindyo.). Bila masalah menjadi besar, dan akhirnya kita dikonfrontir, untuk membenarkan diri dan menyembunyikan diri kita (hiding), kita mengatakan bahwa kita tidak pernah mengatakan seperti itu atau kita tidak pernah menceritakan kepada orang lain. Dengan demikian, orang lain yang salah (hurling). Adalah tidak sep...
gkipajajaran.wordpress.com
Khotbah Minggu Palmarum, 5 April 2009 | GKI Pajajaran Magelang
https://gkipajajaran.wordpress.com/2009/04/04/khotbah-minggu-palmarum-5-april-2009
Khotbah Minggu Palmarum, 5 April 2009. April 4, 2009 at 5:42 am. TIADA KETAATAN TANPA PENGORBANAN. Mazmur 31:8 -16; Filipi 2:5-11;. Mengapa saat lampu merah menyala, kita taat untuk berhenti? Tentu ada diantara kita akan menjawab: karena takut ditilang. Ini sebuah contoh: ketaatan yang semu. Taat karena takut kena hukuman. Karena itu mereka yang memiliki kuasa dan kebal terhadap hukum atau dapat membeli hukum, tidak takut untuk melanggar alias tidak taat. Kesadaran akan kedudukan atau posisi diri. 8220;H...
gkipajajaran.wordpress.com
Selamat Datang! | GKI Pajajaran Magelang
https://gkipajajaran.wordpress.com/2009/03/06/selamat-datang
March 6, 2009 at 4:10 am. Selamat datang di blog resmi GKI Pajajaran Magelang. Temukan ringkasan kotbah, berita terbaru, liputan kegiatan, dan artikel sharing serta materi yang lain di blog ini. Anda juga dapat memberikan komentar untuk setiap artikel yang diterbitkan di blog ini. Entry filed under: Umum. Pelatihan PowerPoint Tim Multimedia – LCD (Gel. 1). Leave a Reply Cancel reply. Enter your comment here. Fill in your details below or click an icon to log in:. Address never made public).