blognyaakuntansi.blogspot.com
Blognya Akuntansi: Jurnal Umum Perusahaan Dagang
http://blognyaakuntansi.blogspot.com/2013/11/jurnal-umum-perusahaan-dagang.html
Selamat Datang Di Blognya Akuntansi. Kamis, 28 November 2013. Jurnal Umum Perusahaan Dagang. Versi materi oleh Ismawanto. Seluruh transaksi keuangan yang timbul akibat kegiatan perdagangan dapat dicatat pada jurnal umum dan jurnal khusus. Nah, pada materi kali ini akan dibahas mengenai pencatatan transaksi keuangan ke dalam jurnal umum. Ada dua metode pencatatan transaksi keuangan dalam perusahaan dagang, yaitu metode fisik/periodik dan metode perpetual. Metode perpetual atau terus-menerus pada umumnya d...
blognyaakuntansi.blogspot.com
Blognya Akuntansi: Ekonomi
http://blognyaakuntansi.blogspot.com/2014/12/ekonomi.html
Selamat Datang Di Blognya Akuntansi. Jumat, 26 Desember 2014. Pilih salah 1 materi yang anda inginkan). Kebutuhan Manusia, Kelangkaan, atau Masalah Pokok Ekonomi. Kirimkan Ini lewat Email. Langganan: Poskan Komentar (Atom). Contoh Soal Jurnal Umum sampai Ayat Jurnal Penyesuaian. Berikut ini data mengenai perusahaan : Nama Perusahaan : Deasy Photograph Alamat : Jalan Siliwangi No. 11 Cianjur Nomor Telepon : (0263. Buku Besar dan Neraca Saldo Setelah Penutup Perusahaan Dagang. Versi materi oleh Ismawanto...
blognyaakuntansi.blogspot.com
Blognya Akuntansi: Bukti Transaksi
http://blognyaakuntansi.blogspot.com/2013/07/bukti-transaksi.html
Selamat Datang Di Blognya Akuntansi. Jumat, 19 Juli 2013. Setiap transaksi baik intern maupun ekstern harus disertai bukti-bukti transaksi tertulis (dokumen sumber) karena bukti-bukti tertulis merupakan dasar utama dalam pencatatan akuntansi. Bukti transaksi yang telah terajadi akan dianalisa sehingga mengakibatkan perubahan posisi keuangan perusahaan baik secara langsung maupun tidak langsung. Manfaat bukti transaksi adalah:. Pertanggungjawaban atas pelaksanaan transaksi. Jadi faktur adalah bukti untuk ...
blognyaakuntansi.blogspot.com
Blognya Akuntansi: Seputar Jurusan Akuntansi
http://blognyaakuntansi.blogspot.com/2014/07/review-jurusan-akuntansi.html
Selamat Datang Di Blognya Akuntansi. Minggu, 27 Juli 2014. Juga dikenal sebagai "bahasa bisnis". Maksudnya bagaimana? Dari laporan keuangan dan catatannya, kita bisa mengetahui kondisi dan aktifitas perusahaan. Dari laporan akuntansi kita bisa melihat posisi keuangan suatu organisasi beserta perubahan yang terjadi di dalamnya. Hitung-hitungan di akuntansi tidak rumit, hanya butuh pemahaman yang tinggi saja. Jadi. Lebih ke pemahaman dari pada menghitung, meski nanti akan menghitung terus. Nah kalo udah ta...
blognyaakuntansi.blogspot.com
Blognya Akuntansi: Laporan Keuangan Perusahaan Jasa
http://blognyaakuntansi.blogspot.com/2013/11/laporan-keuangan-perusahaan-jasa.html
Selamat Datang Di Blognya Akuntansi. Kamis, 28 November 2013. Laporan Keuangan Perusahaan Jasa. Versi materi oleh Ismawanto. Seperti kamu ketahui, bahwa salah satu fungsi utama akuntansi adalah menyediakan laporan keuangan secara periodik kepada manajemen, investor, kreditur, dan pihak-pihak lain di luar perusahaan. Laporan keuangan yang disajikan harus dapat memberikan gambaran secara jelas terhadap posisi keuangan (neraca) dan kinerja suatu perusahaan (laporan laba/ rugi). Hal ini dimaksudkan a...Lapor...
blognyaakuntansi.blogspot.com
Blognya Akuntansi: Seputar Jurusan Ilmu Ekonomi
http://blognyaakuntansi.blogspot.com/2014/07/seputar-jurusan-ilmu-ekonomi.html
Selamat Datang Di Blognya Akuntansi. Minggu, 27 Juli 2014. Seputar Jurusan Ilmu Ekonomi. Ilmu ekonomi mempelajari bagaimana masyarakat mengambil keputusan dalam mengalokasilkan sumberdayanya yang terbatas. Yang dipelajari ga hanya uang, tapi juga perilaku atau sebab akibat dari kegiatan ekonomi. Misal tingkat pengangguran, inflasi, dll. Yang paling diperhatikan bahwa ilmu ekonomi memformulakan fenomena ekonomi dalam persamaan matematis sehingga lebih sederhana. Kirimkan Ini lewat Email. Berikut ini ...
blognyaakuntansi.blogspot.com
Blognya Akuntansi: Jurnal Penutup Perusahaan Dagang
http://blognyaakuntansi.blogspot.com/2013/11/jurnal-penutup-perusahaan-dagang.html
Selamat Datang Di Blognya Akuntansi. Sabtu, 30 November 2013. Jurnal Penutup Perusahaan Dagang. Versi materi oleh Ismawanto. A Pengertian Jurnal Penutup (Closing Entry). Pada prinsipnya cara membuat jurnal penutup untuk perusahaan dagang tidak berbeda dengan membuat jurnal penutup pada perusahaan jasa. Pada akhir periode, saldo untuk perkiraan/akun sementara (perkiraan pendapatan, beban, dan Prive) harus dipindahkan ke perkiraan tetap, atau ditutup dengan penyusunan jurnal penutup. Jadi, jurnal penutup a...
blognyaakuntansi.blogspot.com
Blognya Akuntansi: Buku Besar dan Neraca Saldo Setelah Penutup Perusahaan Dagang
http://blognyaakuntansi.blogspot.com/2013/11/buku-besar-dan-neraca-saldo-setelah.html
Selamat Datang Di Blognya Akuntansi. Sabtu, 30 November 2013. Buku Besar dan Neraca Saldo Setelah Penutup Perusahaan Dagang. Versi materi oleh Ismawanto. Melakukan Penutupan Buku Besar. Penutupan buku besar dilakukan dengan cara memposting atau memindahbukukan dari jurnal penyesuaian dan jurnal penutup ke akun buku besar yang sesuai. Selanjutnya, setelah semua jurnal penyesuaian dan jurnal penutup diposting ke masing-masing buku besar, maka perkiraan sementara (akun nominal dan akun pembantu modal) a...
blognyaakuntansi.blogspot.com
Blognya Akuntansi: Kumpulan Contoh Soal
http://blognyaakuntansi.blogspot.com/2013/11/kumpulan-soal-soal-akuntansi.html
Selamat Datang Di Blognya Akuntansi. Kamis, 28 November 2013. Klik salah satu soal yang diinginkan). Soal Jurnal Umum sampai Ayat Jurnal Penyesuaian. Soal Teori Akuntansi (PG). Soal Latihan Teori Akuntansi. Soal Akuntansi Perusahaan Jasa: Jurnal Umum, Buku Besar, dan Neraca Saldo. Soal Jurnal Penerimaan Kas dan Pengeluaran Kas. Soal Laporan Keuangan Perusahaan Jasa. Soal Ayat Jurnal Penyesuain sampai Jurnal Pembalik Perusahaan Jasa. Soal Jurnal Umum Perusahaan Dagang. Soal Esai Perusahaan Jasa 1. Versi m...