purpurin.wordpress.com
Si Saya | purpurin
https://purpurin.wordpress.com/about
Berusaha mengubah impian menjadi kenyataan…. Assalamu’alaikum warahmatullaah wabarakatuh,. Ada sebuah peribahasa, tak kenal maka tak sayang…. Saya sih inginnya. kalau tidak kenal ya, ta’aruf😛. Nama asli saya Hapsari Muthi Amira. Panggilannya : Hapsari, Sari, Happy, atau Amira. inget? Saat ini selain mahasiswi juga menjadi pengajar musik dan IT staff di otta8va (bisnis bareng teman-teman sejawat). Selain itu kadang coba-coba jadi asisten mata kuliah juga… Mungkin kita pernah bertemu? Lacak balik ( 0 ).
purpurin.wordpress.com
tata surya | purpurin
https://purpurin.wordpress.com/2010/03/17/tata-surya
Berusaha mengubah impian menjadi kenyataan…. Saya suka sekali dengan keindahan alam, apalagi yang ada di luar angkasa sana. Rasanya dulu waktu SMA senang sekali memandangi langit di malam hari. Ketika hari-hari ujian sudah semakin dekat, hingga saya terus menerus tidur di atas jam 3 pagi, saya sering sekali ke teras dan memandangi bintang-bintang. Walau sebenarnya dingin sekali. Jadi saya akan memakai jaket yang tebal sambil melihat bintang, lumayan, sambil istirahat sejenak saat belajar. Komentar ( 6 ).
purpurin.wordpress.com
flooding.. | purpurin
https://purpurin.wordpress.com/2010/02/17/flooding
Berusaha mengubah impian menjadi kenyataan…. Ya, akhir-akhir ini Bandung memang sering sekali banjir. Maklum saat ini memang musim hujan, ditambah lagi jalan yang semrawut dan banyak yang buang sampah sembarangan. Aliran air semakin menjadi dan tidak berada di tempat seharusnya. Akibatnya? Kemudian saya asik main menjelajahi situs-situs. Incaran utama saya pada awalnya adalah text field pada saat proses sign up. Eh tapi ternyata rata-rata sudah diberi proteksi yang tidak membolehkan user memasukk...Lacak...
purpurin.wordpress.com
purpurin | berusaha mengubah impian menjadi kenyataan… | Laman 8
https://purpurin.wordpress.com/page/8
Berusaha mengubah impian menjadi kenyataan…. Level up, personality up! Setelah beberapa bulan jadi mahasiswa (baru juga beberapa bulan! Saya merasakan perbedaan yang sangat signifikan dalam diri. Rasanya kepribadian saya sekarang menjadi sangat berbeda dengan saya di masa-masa lalu. Tapi kalau boleh jujur lagi, saya bukan tipikal orang jutek karena alami, itu hanya kebiasaan di sekolah saja. Kepribadian aslinya tidak seperti itu kok. Karena itulah, sejak penerimaan mahasiswa baru, saya bertekad akan meng...
purpurin.wordpress.com
di balik terjadinya tabrakan | purpurin
https://purpurin.wordpress.com/2010/01/31/di-balik-terjadinya-tabrakan
Berusaha mengubah impian menjadi kenyataan…. Di balik terjadinya tabrakan. Hari Sabtu yang lalu mobil saya tabrakan : lagi. Sudah tidak heran lagi sih tabrakan, saya udah mengalami sekitar 9 tabrakan, ditabrak sekitar 3 kali dan sisanya nabrak. Tapi pengalaman paling parah cuma tiga kali. Pasti Tapi yang terpikir saat itu hanya : tidak boleh terlihat shock saat itu juga dan harus segera menemui pemilik mobilnya untuk mengurus semuanya. Kebetulan mobil yang ditabrak sedang diparkir. Setelah memarkirka...
purpurin.wordpress.com
“baru” dan “sudah” | purpurin
https://purpurin.wordpress.com/2010/02/03/baru-dan-sudah
Berusaha mengubah impian menjadi kenyataan…. 8220;baru” dan “sudah”. Baru-baru ini ada seorang dosen, yang lagi-lagi. Memberikan petuah. Sudah biasa didengar sih sebenarnya. “Baru” dan “sudah”. Masuk ke tingkat 3, atau. Masuk ke tingkat 3. Tingkat 3. Hahaha, kalau kata dosen lain, “siap-siap ditendang dari ITB di tingkat 4 untuk lulus”. Antara takut dan senang juga sih mendengarnya, takut kalau tidak bisa lulus memuaskan dan senang kalau bisa menyelesaikan tanpa ada penyesalan😀. Namun kenyataan, tetapla...
purpurin.wordpress.com
purpurin | berusaha mengubah impian menjadi kenyataan… | Laman 3
https://purpurin.wordpress.com/page/3
Berusaha mengubah impian menjadi kenyataan…. Include “boolean.h”. Scanf (“%s”, &harapan);. If ( (strcmp (harapan, ‘simetri’) and. Strcmp (harapan, ‘setangkup’) ) xor ( (strcmp (harapan, ‘tolaksetangkup’) ) ). Strcmp (harapan, ‘transitif’) ;. Emang dibuat untuk tidak bisa dicompile. kalau kamu berusaha. Mengcompilenya, jawabannya tetap tidak transitif.*/. Holiday : Last Day. Hum… Yah,smoga ntar ayah mau ngajakin kami kesini lagi. 8220;Lautan ujian sudahlah biasa…”. Orang dimakan anjing…. Pagi ini aku bang...
purpurin.wordpress.com
Maret | 2010 | purpurin
https://purpurin.wordpress.com/2010/03
Berusaha mengubah impian menjadi kenyataan…. Arsip untuk Maret, 2010. Ini mungkin bukan gambar bintang, tetapi sama-sama gambar benda langit yang sama indahnya. Mungkin kamu bisa melihat makna tersembunyi di dalamnya? PS Tentu saja saya selalu suka dengan bintang-bintang. Perhatikanlah bintang-bintang di dalamnya…. Quine, si program yang menciptakan dirinya sendiri. Inti dari program ini adalah, membuat apapun yang ada dalam kode program bisa tertulis kembali ke layar saat dieksekusi sama seperti kodinga...
purpurin.wordpress.com
tugas kedua KI | purpurin
https://purpurin.wordpress.com/2010/03/02/tugas-kedua-ki
Berusaha mengubah impian menjadi kenyataan…. Tools ini memang memudahkan untuk pencarian. Untuk mencari whois di detik.com hanya tinggal mengetikkan ‘whois detik.com’ di cmd. Ini screenshotnya😀. Untuk hasil lebih jelasnya tentang siapa yang benar-benar memilikinya, ini infonya :. Sudah jelas, bukan? Tetapi banyak pula yang di antaranya masih level 5, jadi setelah disortir ini dia yang benar-benar tinggal level 4 (klik gambar untuk memperbesar) :. Total semuanya ada 347. banyak juga yaa…🙂. Komentar ( 0 ).