mipsos.wordpress.com
Survey Kondisi TIK untuk RIPTIK | MIPSOS
https://mipsos.wordpress.com/2009/04/23/survey-kondisi-tik-untuk-riptik
Buletin PPPPTK PKn dan IPS Malang. April 23, 2009. Survey Kondisi TIK untuk RIPTIK. Kedatangan Pak Insap yang juga merupakan Kepala Program Pascasarjana Teknik Elektro UGM disambut Ketua Tim ICT PPPPTK PKn dan IPS Malang, Slamet Supriyadi, S.Kom., M.Ed. di kantor lama Jl. Veteran 9 Malang. Setelah itu kemudian bertolak ke kantor baru, Jl. Arhanud Desa Pendem, Kec. Junrejo Kota Batu untuk melakukan survei dan penggalian data. Pak Insap Santosa (kanan) sedang berbincang dengan para teknisi ICT. You are com...
mipsos.wordpress.com
Jumat Sehat dengan Jalan Sehat | MIPSOS
https://mipsos.wordpress.com/2009/04/23/jumat-sehat-dengan-jalan-sehat
Buletin PPPPTK PKn dan IPS Malang. April 23, 2009. Jumat Sehat dengan Jalan Sehat. Hari Jumat adalah Hari Olahraga. Itulah yang terjadi pada setiap instansi pemerintah pada umumnya, tak terkecuali di PPPPTK PKn dan IPS Malang. Setiap Jumat pagi, mulai pukul 07.00 WIB di halaman kantor selalu diadakan senam, baik itu SKJ 2004 ataupun senam aerobik. Namun pada Jumat 27 Maret 2009 yang lalu, kegiatan senam ditiadakan dan diganti dengan JJS: jalan-jalan sehat. Jalan sehat mirip outbound. Meningkatkan Hasil B...
mipsos.wordpress.com
MIPSOS | Buletin PPPPTK PKn dan IPS Malang | Laman 2
https://mipsos.wordpress.com/page/2
Buletin PPPPTK PKn dan IPS Malang. Maret 11, 2009. Mengenalkan SIG Melalui In House Training. Saat ini ilmu pengetahuan dan teknologi senantiasa berkembang mengikuti perubahan jaman, demikian pula dengan ilmu Geografi. Salah satu pengetahuan di dalam kajian Geografi yang kini terus mengalami perkembangan adalah SIG (Sistem Informasi Geografis). Sistem Informasi Geografi (SIG) atau. Data yang diperlukan untuk membentuk SIG terdiri atas data spasial (ruang) yang dalam hal ini berupa peta. IHT) SIG. Aca...
mipsos.wordpress.com
Mitos Gunung Kawi dan Komodifikasi Budaya | MIPSOS
https://mipsos.wordpress.com/2008/09/25/mitos-gunung-kawi-dan-komodifikasi-budaya
Buletin PPPPTK PKn dan IPS Malang. September 25, 2008. Mitos Gunung Kawi dan Komodifikasi Budaya. Gunung Kawi terletak pada ketinggian 2.860 meter dari permukaan laut,. Atau tempat yang mendatangkan rezeki. Kecamatan Wonosari memiliki luas hampir 67 kilometer persegi, dengan jumlah penduduk 43 ribu jiwa. Tempat ini berkembang menjadi daerah tujuan wisata ziarah sejak tahun 1980-an. Dari terminal Desa Wonosari, perjalanan diteruskan dengan berjalan mendaki menyusuri jalan bertangga semen yang berjarak kir...
mipsos.wordpress.com
RAT KPRI Sejahtera PPPPTK PKN dan IPS Malang Tahun Buku 2008 | MIPSOS
https://mipsos.wordpress.com/2009/04/23/rat-kpri-sejahtera-pppptk-pkn-dan-ips-malang
Buletin PPPPTK PKn dan IPS Malang. April 23, 2009. RAT KPRI Sejahtera PPPPTK PKN dan IPS Malang Tahun Buku 2008. Para pengurus KPRI Sejahtera, dari kiri ke kanan:Bp. Mujiyono Hariyanto, Bp. Sucahyono MJ (ketua), Ibu Ariani, dan Ibu Siti Rahayu. Lebih lanjut dikatakan bahwa RAT merupakan forum untuk mengevaluasi kinerja pengurus selama satu tahun dengan parameter program kerja yang telah dibuat satu tahun sebelumnya. Ciri ini tidak sama dengan badan usaha lain. Kehadiran pengurus, pengawas, dan an...Pada ...
mipsos.wordpress.com
Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial | MIPSOS
https://mipsos.wordpress.com/2009/03/24/pembelajaran-ilmu-pengetahuan-sosial
Buletin PPPPTK PKn dan IPS Malang. Maret 24, 2009. Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial. Endidikan IPS dapat memberikan kontribusi yang cukup besar dalam mengatasi masalah sosial, sebab pendidikan IPS memiliki fungsi dan peran dalam meningkatkan sumber daya manusia untuk memperoleh. Bekal pengetahuan tentang harkat dan martabat manusia sebagai mahluk sosial, keterampilan menerapkan pengetahuan tersebut dan mampu bersikap berdasarkan nilai dan norma sehingga mampu hidup bermasyarakat. Permasalahan pembela...
mipsos.wordpress.com
P4TK PKn & IPS Malang Raih Sertifikat ISO 9001:2000 | MIPSOS
https://mipsos.wordpress.com/2009/03/24/p4tk-pkn-ips-malang-raih-sertifikat-iso-90012000
Buletin PPPPTK PKn dan IPS Malang. Maret 24, 2009. P4TK PKn and IPS Malang Raih Sertifikat ISO 9001:2000. Yang dilakukan oleh auditor eksternal. Meskipun terdapat beberapa indikasi ketidaksesuaian dalam dokumen, namun sifatnya masih minor. Dari situlah semakin dapat dimengerti apa yang menjadi kekurangan lembaga dalam melakukan dokumentasi dan pengendalian dokumen serta solusinya. Laquo; MIPSOS Sudah Punya Nomor ISSN. Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial. Kapan di mulainya pppptk tahun 2009? Isikan data ...
mipsos.wordpress.com
Seleksi Kegiatan Peningkatan Kompetensi Tahun 2009 | MIPSOS
https://mipsos.wordpress.com/2009/04/23/124
Buletin PPPPTK PKn dan IPS Malang. April 23, 2009. Seleksi Kegiatan Peningkatan Kompetensi Tahun 2009. Sasaran seleksi adalah guru-guru Pendidikan Kewarganegaraan dan Ilmu Pengetahuan Sosial. Pelaksanaan Seleksi di Disdik Kab. Tangerang. Di samping itu ada prasyarat mendasar untuk dapat ikut seleksi, yaitu:. Latar belakang pendidikan diutamakan sesuai dengan mata pelajaran yang diajarkan;. Guru SMA dan SMP minimal D3/Sarjana Muda;. Guru SD minimal SPG/D2;. Sehat jasmani dan rohani;. Bersedia mengembangka...
mipsos.wordpress.com
Pembelajaran Aktif Untuk Sekolah Dasar | MIPSOS
https://mipsos.wordpress.com/2009/02/23/pembelajaran-aktif
Buletin PPPPTK PKn dan IPS Malang. Februari 23, 2009. Pembelajaran Aktif Untuk Sekolah Dasar. Adalah istilah umum yang menggambarkan suatu pendekatan pembelajaran yang secara luas diterima di seluruh dunia sebagai praktik terbaik (. Pendekatan ini didasarkan pada prinsip bahwa cara belajar terbaik bagi anak-anak adalah dengan melakukan, dengan menggunakan semua inderanya, dan dengan mengeksplorasi lingkungannya seperti orang,. Sesuatu hal, kejadian atau peristiwa yang ada di sekitar. 10% of what we read.