musicapedia.wordpress.com
Avantasia, Metal Project dengan Lima Belas Orang Vokalis | Musicapedia
https://musicapedia.wordpress.com/2009/07/23/avantasia-metal-project-dengan-lima-belas-orang-vokalis
Avantasia, Metal Project dengan Lima Belas Orang Vokalis. Cover Album The Metal Opera. Lima Belas orang vokalis? Apakah Avantasia adalah sebuah paduan suara? Di album perdananya, vokalis yang kesemuanya memiliki kemampuan menyanyi. Berjumlah sepuluh orang dengan sepuluh peran berbeda pula. Berikut adalah daftar peran beserta pemerannya :. Gabriel Laymann – Tobias Sammet (Edguy). Lugaid Vandroiy – Michael Kiske (credited as Ernie) (ex-Helloween). Friar Jakob – David DeFeis (Virgin Steele). Kai Hansen yang...
musicapedia.wordpress.com
Dongeng Dibalik The Metal Opera | Musicapedia
https://musicapedia.wordpress.com/2009/12/16/dongeng-dibalik-the-metal-opera
Dongeng Dibalik The Metal Opera. Avantasia merupakan judul dari cerita karangan Tobias Sammet, pendiri Metal Project dengan nama yang sama, Avantasia, yang dikompilasi dalam album The Metal Opera dan The Metal Opera Part II. Nama Avantasia merupakan gabungan kata dari avalon dan fantasia yang berarti dunia yang melebihi imajinasi manusia . Diberi nama Metal Opera karena project ini memiliki alur dan setiap peran memiliki pemeran (penyanyi) masing masing. Namun, Gabriel merasa belum puas. Ia ingin men...
musicapedia.wordpress.com
The Tielman Brothers, Grup Rock n’ Roll Indonesia di Zaman Penjajahan | Musicapedia
https://musicapedia.wordpress.com/2009/07/30/the-tielman-brothers-grup-rock-n’-roll-indonesia-di-zaman-penjajahan
The Tielman Brothers, Grup Rock n’ Roll Indonesia di Zaman Penjajahan. Bagi anda yang berpikir bahwa ranah musik Indonesia tidak semaju dunia musik di negara-negara lain, mungkin anda harus memikirkannya kembali. Karena dulu di tahun 1945, Maluku telah melahirkan grup band Rock n’ Roll jauh sebelum The Beatles dibentuk, The Tielman Brothers . Andy Tielman vokal, gitar. Reggy Tielman gitar, banjo, vokal. Ponthon Tielman contrabass, gitar, vokal. Loulou (Herman Lawrence) Tielman drum, vokal. Berawal dari k...
musicapedia.wordpress.com
Misteri Kematian Kurt Cobain | Musicapedia
https://musicapedia.wordpress.com/2009/08/20/misteri-kematian-kurt-cobain
Misteri Kematian Kurt Cobain. Kurt Donald Cobain, ikon musik alternatif terpenting di masanya, meninggalkan penggemar serta semua orang yang menyayanginya di puncak kesuksesannya bersama Nirvana. Cobain memutuskan mengakhiri hidupnya sendiri dengan mengonsumsi banyak. Nya yang amat parah. Ditambah tekanan-tekanan dari reporter tabloid yang tak henti-hentinya membuntuti kehidupannya bersama istrinya, Courtney Love. Dirilisnya album kedua Nirvana,. Performance Cobain Bersama Nirvana. Kemudian tanggal 18 Ma...
musicapedia.wordpress.com
Sonic Boom, Kebangkitan Kembali Band Rock Veteran KISS | Musicapedia
https://musicapedia.wordpress.com/2009/11/07/sonic-boom-kebangkitan-kembali-band-rock-veteran-kiss
Sonic Boom, Kebangkitan Kembali Band Rock Veteran KISS. Cover Album Sonic Boom. Anda tentunya kenal dengan Kuburan Band, band metal hidrolik asal Bandung yang lagi naik daun karena musik dan penampilannya yang lain dari yang lain. Tapi, kenalkah anda dengan KISS? Mungkin banyak yang tidak tahu bahwa KISS lah yang menginsiprasi Kuburan Band dalam segi. Di Indonesia, mungkin Kuburan Band akan malu karena penggemar mereka sadar akan ketidakorisinilan Kuburan Band yang baru merilis dua buah album tersebut.
SOCIAL ENGAGEMENT